Undangan Rapat Persiapan Ujian Semester AKhir dan Wisuda MDTA Nurul Jihad



DEPARTEMEN AGAMA
MADRASAH DINIYAH TAKMILIYAH AWALIAH
NURUL JIHAD
DUSUN SEPAKAT KOTABARU SEBERIDA
KECAMATAN KERITANG

Kotabaru Seberida, 11 Maret 2019

 

Nomor             :           /MDTA-NJ/Kbs/III/2019
Lampiran         :
Perihal             : Undangan Rapat Persiapan Ujian
  Semester AKhir dan Wisuda MDTA
  Nurul Jihad



Dengan hormat,
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Sehubungan dengan akan dilaksanakan ujian akhir dan sekaligus akan diwisuda, kami dari pengurus/Guru MDTA Nurul Jihad Kotabaru Seberida Kecamatan Keritang mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir pada :
Hari                             : Selasa
Tanggal/Jam                : 12 Maret 2019 / 14.30 WIB
Tempat                        : SDN 024 Homebase
Acara                           : Persiapan Ujian Semester Akhir dan Wisuda MDTA Nurul Jihad
Demikian undangan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu/Saudara/i untuk dapat hadir tepat pada waktunya.

Mengetahui,
Ketua MDTA Nurul Jihad



SUPRAPTO
Kepala Madrasah




RUSLI, A.Ma


0 Response to "Undangan Rapat Persiapan Ujian Semester AKhir dan Wisuda MDTA Nurul Jihad"

Posting Komentar